Tokoku Template merupakan tempat untuk promosikan template blogspot baik yang gratis ataupun yang premium. Semua demo, resource, link download adalah link asli dan tidak kami ubah sedikitpun.
Adapun tujuan dibentuknya Tokoku Template semata hanya untuk referensi kepada anda yang saat ini masih bingung memilih template andalan kalian. Template gratis ataupun premium disini akan kami ulas secara lengkap yang kami cantumkan pada kolom deskripsi setiap produk template.
Semua template yang tersedia disini sudah ada demonya masing masing dan kalian bisa lihat untuk tampilannya. Apabila ada pihak yang dirugikan dengan postingan, produk, ataupun review dari Tokoku Template, silakan mengirimkan kontak kepada kami pada halaman Contact yang sudah kami sediakan, dan nantinya admin akan mengecek kembali apabila memungkinkan untuk diubah maka akan kami ubah. Apabila tidak memungkinkan akan kami takedown.
Terima kasih telah berkunjung pada Tokoku Template. Semoga anda dapat menentukan pilihan template blogspot anda setelah mengunjungi situs ini.